Alhamdulillah, baru kali ini bisa posting salah satu album full Abdul Mu'id yang biasanya berdua sama kang Khoirul Yani di Al Mahabbatain grup, kini mereka sudah bisa mengeluarkan album sendiri-sendiri. Yang bikin ana kagum adalah suara mereka yang dari dulu sampai kini masih tetap merdu dan seperti belum ada perubahan dari album Al Muqtashidah yang pertama sampai album ini. Begitu merdu,, dan untuk album ini liriknya menggunakan bahasa Indonesia, tapi iringan musik dan nadanya menggunakan nada dari Al Mahabbatain yang sudah pernah meluncur, tapi tetap siip dan TOP dech,,,
Bagi yang belum punya, silakan di unduh aja di bawah ini:
Syukron atas perhatiannya, semoga berkenan dan bermanfaat di hati para pembaca blog ini.
SALAM SEMANGAT
AJIB= Jdikan Indonesia Bersholawat,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,syukron
ReplyDeleteMemasyarakatkan sholawat..
DeleteKita kuasai jagat raya ini dengan sholawat